
Meriahkan Haul Dan Harlah, Klinik Az-Zainiyah Selenggarakan Bakti Sosial
dalam rangka memeriahkan Haul Masyaikh dan Harlah ke 69, Senin (09/04/2018). Klinik Az-Zainiyah Yayasan Nurul Jadid mengadakan serangkaian acara yang bertemakan “bakti sosial” di halaman Klinik Az-Zainiyah Pondok Pesantren Nurul Jadid.